Like Fans Page Kami ,Terimakasih :)

1/23/2022

Cara menghilangkan stiker di mobil

Cara menghilangkan atau melepas stiker di mobil
Cara mudah menghilangkan  melepas stiker di mobil
Umumnya bahan dasar stiker adalah vinyl atau plastik.
Namun ada juga stiker yang menggunakan campuran kertas.
Selain itu kualitas produk sangat menentukan juga.

Berikut cara melepas atau menghilangkan stiker di mobil yang susah dilepas:
1. Sediakan minyak tanah atau kuas.
Plastik pembungkus, lap microfiber,
Sabun cuci piring, exterior cleaner
2. Oleskan minyak tanah atau bensin di permukaan stiker yang mau dilepas untuk melunakkan stiker sehingga nanti mudah dilepas.
3. Tutup stiker yang telah diolesi dengan plastik pembungkus supaya minyak tanah atau bensin tidak menguap kurang lebih 10 menit.
4. Buka plastik pembungkus dan lepas stiker dari ujung atas
5. Lakukan dengan arah menyerong jika mulai dari kanan atas arahkan carikan ke kiri bawah.
6. Jika stiker masih tersisa yang tidak berhasil dilepas oleskan dengan minyak tanah tunggu 1 menit dan lepas kembali.
7. Untuk menghilangkan sisa lem bisa semprotkan exterior cleaner lalu sekali dengan lap microfiber yang lebih dulu dicelup dengan cairan sabun
8. Jangan ditekan terlalu keras agar agar tidak menggores body mobil lalu keringkan dengan kain bersih.

Itulah cara melepas stiker di mobil



Baca Juga : Semua Ada


Tidak ada komentar: